Musik Tradisional Nusantara

BlogPelajaran

Digital clock

 
 
Musik Tradisional Nusantara .

A.Pengertian Musik Tradisional Nusantara
Musik tradisional nusantara adalah musik yang berkembang di seluruh wilayah kepulauan dan merupakan ciri khusus atau kebiasaan turun temurun yang masih di pertahan kan oleh warga setempat.Musik ini hampir tersebar di seluruh pelosok negeri dalam setiap daerah memilki ciri khas yang berbeda .Musik nusantara juga mengalami pasang surut seirama dengan budaya setempat.Pasang surut musik ini di pengaruhi oleh beberapa faktor sebagai berikut:

1.musik tradisional nusantara tumbuh dan berkembang di daerah setempat sehingga bahasanya juga menggunakan bahasa daerah setempat.oleh karena itu orang luar daerah sulit untuk memahami isi dari syairnya.
2.daerah lain merasa tidak memiliki musik tradisional melainkan musik tersebut hya di miliki oleh masyarakat daerah setempat
3.musik nusantara tumbuh atau berkembang seirama dengan konteks sosial budaya setempat

Penyebab musik tradisional di nusantara tidak merata karena masyarakat setempat kurang mendukung atau merespons musik yang ada .Akibatnya musik daerah kurang populer di berbagai daerah kepulauan .


B.Jenis Musik Tradisional Nusantara Dan keunikan nya

Musik tradisional nusantara selain merupakan kekayaan bangsa .Dibawah ini akan di jelaskan tentang ragam musik nusantara yang berada di indonesia agar kalian lebih memahaminya.

1.Musik daerah Aceh

Nanggroe aceh darusaslam di sebut juga "serambi mekah" sehingga tidak meherankan jika musik daerah aceh mendapat pengaruh banyak dari islam .hal ini di latar belakangi oleh agama islam yang masuk ke Nanggroe Aceh Darussalam.jenis alat musik nya adalah canangtring,rebana,gambus,marwas,harubab.
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "Musik Tradisional Nusantara"

Posting Komentar